Di suatu hari, disuatu desa terpencil hiduplah seorang gadis belia yang
cantik jelita, didesa tersebut dia selalu dikagumi karena kebaikannya.
diaselalu baik kepada setiap orang didesa tempat tinggal dia sekarang
ini. tentunya dagis canti tersebut memiliki nama yaitu Alexa. didesa
tersebut dia tinggal bersama neneknya karena kedua orang tuanya telah
meninggal saat dia masih berusia 10th, masipun dia tinggal dengan
neneknya tapi Alexa sangat mencintai neneknya layaknya orang tunya
sendiri.
pada suatu hari Alexa disuruh oleh neneknya untuk mengambil buah yang berada dihutan yang tak jauh dari rumahnya. Alexapun bergegas menuju hutan tersebut sesamapainya di hutan Alexa melihat seekor kelinci yang terperangkap, tanpa berpikir panjang Alexapun berusaha untuk menolong seekor kelinci tersebut. setelah Alexa menolong kelinci tersebut ia bergega mengambil buah yang disuruh oleh neneknya tersebut. tak lama berjalan Alexa melihat seekor burung yang sedang terperangkap tanpa berpikir panjang juga Alexa pun bergegas menolong burung tersebut.
hingga suatu ketika Alexa tidak sadar bahwa dia sedang diikuti oleh seorang pemburu yang hewan buruannya dilepaskan oleh Alexa.
Dan pada saat Alexa telah selesai mengambil buah yang disuruh oleh neneknya diapun dihadang oleh sang pemburu dengan menoongkan senapannya, Alexapun berteriak minta tolong tapi sayang tak ada satupun yang mendengarnya. beberapa saat kemudian saat pemburu ingin melepaskan pelurunya sang pemburupun dihadang oleh para hewan yang pernah ia slamatkan. pemburu itu pun sontak merasa takut dengan kehadiran para kawanan binatang tersebut dya pun kemudian lari tanpa arah dan akhirnya sang pemburu it tergeincir kedalam jurang yang sangat dalam.
#Pesan dari cerpen diatas adalah berbuat baiklah terhadap sesama mahkluk hidup karena mereka juga bisa menolong kita pada saat membutuhkan#
by : Rachman Kasianto
No comments:
Post a Comment